Sinergitas TNI - Polri Berikan Rasa Aman Peringatan Kemerdekaan RI

    Sinergitas TNI - Polri Berikan Rasa Aman Peringatan Kemerdekaan RI

    CIREBON - Polsek karangsembung Polresta Cirebon, melaksanakan  Pengamanan dalam rangka memperingati HUT KEMERDEKAAN RI 78  di SMPN 1 karangsembung termasuk Desa Karangsuwung Kec.karangsembung Kab Cirebon.

    Menurut Kapolsek karangsembung AKP Agus Hermawan, SH  menjelaskan bahwa Kegiatan Monitoring dan pengamanan pada pelaksanaan HUT KEMERDEKAAN RI 78 yang dilaksanakan oleh anggota Polsek karangsembung dan koramil karangsembung dan semua unsur dan elemen masyarakat. Pengamanan adalah salah satu bentuk tugas bersama Sebagai Pelindung Pengayom dan Pelayan masyarakat. Dimana TNI - POLRI harus hadir disetiap kegiatan yang ada di masyarakat wilayah hukum nya. 
    Untuk itu Polri perlu bersinergi dengan TNI  bersama sama menciptakan suasana yang nyaman aman serta menambah kepercayaan terhadap institusi TNI maupun Polri akan semakin baik. 

    Pada kegiatan Monitoring dan pengamanan tersebut, Para Personil Polsek karangsembung dan personil koramil karangsembung melaksanakan himbauan dan arahan untuk menciptakan rasa aman kepada masyarakat yang hadir pada acara tersebut supaya bisa bersama sama menjaga Kamtibmas sehingga tidak ada kejadian yang tidak kita inginkan. Dan acara hiburan tersebut dapat berjalan dengan  lancar dan aman sampai akhir Acara Sukses tanpa ekses.

    Kapolresta Cirebon KOMBES POL ARIF BUDIMAN , S.I.K, M.H melalui Kapolsek Susukan Polresta Cirebon Polda Jabar AKP Agus Hermawan, SH menyampaikan bahwa, sesuai perintah Pimpinan dalam rangka antisipasi gangguan kamtibmas ,  khususnya anggota Polsek karangsembung utk menyampaikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat, guna terciptanya situasi yang aman Sehingga kepercayaan masyarakat kepada Polri makin bertambah baik dan makin dicintai rakyatnya.di Acara HUT KEMERDEKAAN RI 78 yang dilaksanakan di Lapangan SMPN 1 karangsembung termasuk Desa Karangsuwung berjalan aman dan lancar.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Semangat HUT RI Ke 78, Bhabinkamtibmas Kel...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI - Polri Pengamanan Peringatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif
    Sosialisasi Wawasan Kebangsaan dalam rangka Pencegahan Faham Intoleransi dan Radikalisme di SMA Negeri 1 Lemahabang
    Jelang Pilkada 2024, Anggota Polsek Pabedilan Sambangi Sekretariat PPK Kecamatan Pabedilan
    Kapolsek Pabuaran Kampanyekan Pilkada Damai 2024 dan Jaga Kerukunan Melalui "Minggu Kasih" di Gereja Santa Theresia
    Polsek Arjawinangun Patroli obyek wisata Kolam renang Memberikan rasa aman kepada pengunjung di hari libur.
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Gelar Patroli Siang Antisipasi Bubaran Anak Sekolah
    Polwan Bhabinkamtibmas Monitoring Posyandu Desa Danawinangun Kecamatan Klangenan
    Jaga Kelancaran Arus Lalu Lintas, Polsek Ciwaringin Laksanakan Gatur Lalu Lintas Pagi
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kapolsek Sumber Polresta Cirebon AKP YULIANA,S.AB.,M.Si pimpin Kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) untuk Meningkatkan Keimanan serta disiplin Anggota.
    Berikan Rasa Aman kepada Masyarakat,  kapolsek Kaliwedi Pimpin langsung bersama anggota patroli Laksanakan Patroli Rawan Sore jelang malam  dini hari guna antisipasi kejahatan C.3. 
    Polsek Gempol Amankan Dua Pelaku Tindak Pidana Pemalsuan dan Peredaran Uang Palsu
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabuaran Laksanakan Patroli Jelang Subuh
    Polsek Susukan Polresta Cirebon Lakukan Patroli Dialogis Pagi Hari Berikan Rasa Aman Pada Warga Sepanjang Jalur Pantura
    Giat Binrohtal Kapolsek Plered Akp. Uton Suhartono, SH., gelar Doa Bersama guna meningkatkan iman dan takwa kepada Allah SWT.
    Ciptakan Kelancaran Arus Lalu Lintas, Polsek Losari Polresta Cirebon Rutin Laksanakan Pengaturan
    Bhabin Buntet sambang bengkel motor berikan himbauan kamtibmas
    Antisipasi Kejahatan jalanan (Curat, Curas Geng Motor) dan kejahatan lainnya Personil Polsek Susukan lebak tingkatkan patroli malam di titik-titik rawan gangguan Kamtibmas.

    Ikuti Kami